Tuesday, January 22, 2008

Selamat Hari Raya

Memories Of 23 January 2008
For All Hinduism

Perbedaan Agama Bukan berarti Harus bermusuhan,seperti yang sering terlihat selama ini.Sungguh ironis dan menyedihkan sekali.betapa bodohnya mereka yang berfikir egois.Karena pada dasarnya semua agama mengajarkan kedamaian seluruh umat manusia.Rasa persaudaran dan menghormati antar satu dengan yang lain sangat dibutuhkan demi terbentuknya dunia yang damai tanpa perang.apa gunanya semua itu.Hanya Tuhan yang tau semua yang kita lakukan.Yang penting kita tulus berdoa dan tulus berbuat baik untuk orang lain.Hanya orang-orang yang berpikiran kerdil yang menganggap dirinyalah yang terbaik.Kita hidup tidak sendiri kita butuh orang lain.semoga saja orang semakin mengerti akan arti sebuah keimanan.Bagaimana bisa berjalan selaras karena aku sangat mendambakan kedamaian dan senyum bahagia dari semua orang di dunia.

Selamat Hari Raya Galungan Dan Kuningan 2008

Bagi Yang Merayakannya,Semoga Tuhan memberikan Yang terbaik Untuk Semua.Om Santhi...Santhi...Santhi

1 comment:

Zaldy Saindy Masali said...

Duh liat slideshow photobucketnya jadi iri mesra amat peluk2annya hiks kapan yah isa bgitu saya.

Btw salam kenal,

DeViLnoAnGeL InFo